Dalam Rangka Hari Pahlawan dan Harkernas, Pemkab Gelar Pengobatan Gratis Bagi Veteran

Keterangan : Nafiri / Foto belasan veteran Sampit saat menerima tali asih yang disampaikan langsung oleh Wabub. Kotim, Irawati.

SAMPIT, KBC – Dalam rangka memperingati hari Pahlawan dan Harkesnas, Pemkab Kotim menggelar bakti sosial pengobatan bagi para veteran yang ada di kota Sampit. Kegiatan dilaksanakan usai upacara gabungan Hari Pahlawan dan Harkesnas di halaman Pemkab Kotim, Jumat (10/11)

Belasan veteran tampak berjejer di aula kantor Bupati Kotim untuk menerima pemeriksaan kesehatan dan pengobatan dari tenaga medis dari Dinas Kesehatan Kotim, selain itu mereka juga menerima tali asih dari pemkab Kotim, sebagai wujud penghargaan pemkab kepada para pejuang kemerdekaan.

hari pers nasonal
WhatsApp Image 2025-01-27 at 19.20.07
PEMPROV KALTENG
dprd bartimmm
PEMKABkotim
dprd kotim
WhatsApp Image 2024-12-09 at 20.33.04
WhatsApp Image 2024-12-09 at 20.33.04 (1)
WhatsApp Image 2024-12-09 at 20.33.03

Tak hanya para veteran yang mendapat santunan dan pengobatan, namun janda veteranpun mendapat pelayanan yang sama.

Untuk tali asih sendiri disampaikan langsung oleh Wabub Kotim, Irawati, dan santunan untuk janda veteran diberikan oleh ketua DPRD Kotim, Drs. Rinie.

“Mereka adalah para pahlawan yang masih hidup dan mereka saksi langsung serta terlibat dalam perjuangan kemerdekaan, sudah sepatutnya terus menerus mendapatkan perhatian,” kata Wabub Kotim, Irawati. //

(KBC 004)

banner 325x300
banner 325x300
pesona haka kalibata